JAKARTA, KOMPASTV - Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menghadiahi lukisan kepada Prabowo Subianto di acara buka puasa bersama Partai Demokrat di Jakarta, pada Rabu (27/3/2024).
"Saya kerjakan di studio selama 5 jam," ujar SBY.
Baca Juga AHY Beberkan Isi Perbincangan SBY dan Prabowo di Acara Bukber Demokrat di https://www.kompas.tv/video/496332/ahy-beberkan-isi-perbincangan-sby-dan-prabowo-di-acara-bukber-demokrat
#prabowo #sby #partaidemokrat
Thumbnail: Galih
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/496800/full-momen-sby-hadiahi-prabowo-lukisan-di-acara-bukber-partai-demokrat